Entri yang Diunggulkan

Mencetak Generasi Muda Anti Korupsi Melalui Pendidikan Moral di Taman Pendidikan Al-Quran (TPQ)

Mencetak Generasi Muda Anti Korupsi Melalui Pendidikan Moral di Taman Pendidikan Al-Quran (TPQ)           Indonesia merupakan negar...

Thursday, February 19, 2015

Pengamatan Pemilu 2014



Pengamatan Pemilu 2014
(DPR RI ,DPD RI, DPRD PROVINSI, DPRD KABUPATEN)
Daerah Pemilihan III

Tempat            : TPS VI di TK Dharma Wanita Kaliploso
Hari/tanggal    : Rabu, 9 April 2014
Waktu                         : 08.00-selesai
Nama               : Royan Adi Ikhsan
Kelas               : 8c
No. Absent      : 20
Data yang saya peroleh sebagai berikut :
*      Instrumen di TPS.
*      Orang yang memilih.
*      Proses pelaksanaan dalam pemilihan.
*      Panitia di TPS.
*      Calon Legislatif.
*      Penghitungan surat suara.
Analisis Data :
*   Instrumen di TPS.
Saya melihat berbagai intrumen yang terdapat di ruang TPS III yaitu sebagai berikut : 3 bilik, 4 kotak suara, 1 papan pengumuman yang dibuat untuk menempelkan contoh surat suara DPR-RI, DPD-RI, DPRD Provinsi, DPRD Kabupaten, Tinta, Kursi Tempat para pencoblos mengantri, surat suara, meja tempat pengumpulan surat panggilan.

*   Orang yang memilih.
Saya melihat di TPS III saat itu yang mencoblos banyak orang tuwa dan anak muda dengan usia 17 keatas sangat jarang sekali. Ada seorang yang sudah tuwa ikut mencoblos dengan dibantu oleh KPPS. Sehingga orang tuwa tersebut tidak kesulitan saat mencoblos.

*   Proses pelaksanaan dalam pemilu
Saya melihat bahwa di TPS cara pencoblosan sebagai berikut :
1.      Menyerahkan kartu formulir pencoblos kepada petugas administrasi,
2.      Kemudian pencoblos mengantri,
3.      Petugas memanggil nama orang yang akan mencoblos, dengan diberi 4 surat suara yang terdiri dari DPR RI berwarna kuning, DPD RI berwarna merah, DPRD Provinsi berwarna hijau, DPRD Kabupaten berwarna biru,
4.      Kemudian pencoblos masuk ke bilik untuk mencoblos sesuai hati nuraninya selama 5 menit setiap pencoblos,
5.      Setelah selesai pencoblos itu memasukkan surat sesuai kotak yang telah disediakan dengan dibantu oleh KPPS,
6.      Pencoblos kemudian memasukkan kelingkingnya kedalam tinta yang sudah disediakan,
7.      Akhirnya pencoblos selesai memilih.

*   Panitia di TPS
Saya melihat di TPS VI panitianya terdiri dari :
o   3 KPPS
o   1 orang LINMAS
o   1 orang yang memanggil pencoblos
o   3 pembantu di kotak suara

*   Calon Legislatif
v  DPD RI terdiri dari 40 orang

v  DPR RI terdiri dari 12 partai, analisisnya sebagai berikut
1.      Partai Nasdem dengan 7 orang           {laki-laki 3, perempuan 4}
2.      Partai PKB dengan 7 orang                {laki-laki 4, perempuan 3}
3.      Partai PKS dengan 6 orang                 {laki-laki 4, perempuan 2}
4.      Partai PDIP dengan 7 orang               {laki-laki 4, perempuan 3}
5.      Partai Golkar dengan 7 orang             {laki-laki 4, perempuan 3}
6.      Partai Gerinda dengan 7 orang           {laki-laki 4, perempuan 3}
7.      Partai Demokrat dengan 7 orang        {laki-laki 4, perempuan 3}
8.      Partai PAN dengan 7 orang                {laki-laki 4, perempuan 3}
9.      Partai PPP dengan 7 orang                 {laki-laki 4, perempuan 3}
10.  Partai Hanura dengan 7 orang            {laki-laki 4, perempuan 3}
11.  Partai Bulan Bintang dengan 7 orang {laki-laki 4, perempuan 3}
12.  Partai PKPI dengan 7 orang               {laki-laki 4, perempuan 4}

v  DPRD Provinsi
1.      Partai Nasdem dengan 8 orang       
2.      Partai PKB dengan 8 orang                        
3.      Partai PKS dengan 8 orang                        
4.      Partai PDIP dengan 8 orang                       
5.      Partai Golkar dengan 8 orang         
6.      Partai Gerinda dengan 8 orang       
7.      Partai Demokrat dengan 8 orang    
8.      Partai PAN dengan 8 orang                        
9.      Partai PPP dengan 8 orang             
10.  Partai Hanura dengan 8 orang        
11.  Partai Bulan Bintang dengan 4 orang
12.  Partai PKPI dengan 8 orang           
           

v  DPRD Kabupaten
1.      Partai Nasdem dengan11 orang
2.      Partai PKB dengan11 orang  
3.      Partai PKS dengan 9 orang                
4.      Partai PDIP dengan11 orang             
5.      Partai Golkar dengan 11 orang          
6.      Partai Gerinda dengan 10 orang        
7.      Partai Demokrat dengan 11 orang     
8.      Partai PAN dengan 11 orang             
9.      Partai PPP dengan 11 orang              
10.  Partai Hanura dengan 11 orang         
11.  Partai Bulan Bintang dengan - orang
12.  Partai PKPI dengan 3 orang

*      Penghitungan surat suara.
Pada pukul 20.16 telah dilakukan penghitungan surat suara DPR-RI,DPD-RI,DPRD Provinsi, DPRD Kabupaten. Diketahui di TPS VI Desa Kaliploso orang yang hadir diTPS berjumah 272 orang dengan laki-laki 125, permpuan 147. Diketahui juga bahwa terdapat suara yang sah di DPRD Kabupaten Banyuwangi dengan jumlah 261 surat suara sah dan 4 tidak sah. Di DPRD Provinsi Jawa Timur dengan jumlah 268 surat suara sah dan 9 tidak sah. Hanya itu yang bisa kami sampaikan.
Keimpulannya :
5 menit didalam bilik menentukan
5 tahun nasib Indonesia






No comments:

Post a Comment